SELAMAT DATANG
DI UPTD SD NEGERI DEMANGAN 2 BANGKALAN
Sekolah Unggul
Berprestasi dan berakhlaq
Siap menyongsong
Digitalisasi Dunia Pendidikan
Previous slide
Next slide
Ragam Prestasi

Prestasi dari siswa, guru dan sekolah.

Kumpulan Karya

Karya akademik maupun non akademik

School Citizen

Dari warga sekolah untuk dunia

Prakata

Kepala Sekolah

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh. Salam Sejahtera dan Selamat Datang di website SDN Demangan 2 Bangkalan. Selamat berjumpa di SDN Demangan 2 Bangkalan melalui media website yang baru kembali diaktifkan. Semoga melalui media ini kebutuhan informasi dan layanan komunikasi dapat memenuhi harapan masyarakan dan pihak-pihak yang berkepentingan. Sebagai Nahkoda baru, secara naluriah berkeinginan untuk memberikan kontribusi terbaik melalui perbaikan dan penyempurnaan terhadap semua program dan layanan yang selama ini sudah dilakukan. Upaya tersebut dalam kerangka memenuhi harpaan masyarakat dan turut serta berperan dalam meningkatkan mutu pendidikan dan pembangunan nasional. Dalam sejarahnya yang panjang, SDN Demangan 2 Bangkalan telah memberikan layanan terbaik bagi masyarakat sehingga memperoleh kepercayaan dan dukungan sehingga keberhasilannya telah mengukir prestasi yang gemilang. Meski secara fisik terlihat kecil, tetapi secara non fisik memiliki semangat, keyakinan, dan keberhasilan yang besar. Menghhasilkan lulusan berprestasi hingga tingkat internasional. Oleh karenanya sangat pantas jika sekolah ini dijuluki small but smart. Semoga peluncuran website yang bersamaan dengan peringatan HUT RI ke-78 ini dapat memenuhi memenuhi harpaan masyarakat dan pihak-pihak yang berkepentingan serta berkontribusi memajukan pendidikan dan pembangunan nasional.

Siti Hodijah, M.Pd.

Fasilitas Kami

Fasilitas sekolah yang adalah sarana dan prasarana yang digunakan oleh semua pihak yang ada di sekolah, baik guru, murid, kepala sekolah, maupun warga sekolah lainnya.

Fasilitas Belajar

Terdapat perpustakaan dan ruang kelas yang nyaman

Fasilitas Ibadah

Untuk menunjang kegiatan keagamaan di sekolah

Lahan Parkir

Tempat parkir siswa dan guru

Fasilitas Olahraga

Untuk menunjang prestasi non akademik siswa

0 +
Siswa
0 +
Tenaga Pengajar
0 +
Prestasi
Scroll to Top